Cinta tidak hadir dalam satu kali tatapan.
Cinta jua belum hadir ketika janji diucapkan.
Mengapa perjalanan ini tertempuh juga?
Karena yakin janji Allah tidak pernah berselisih meski seinchi sekalipun.
Keinginan untuk mendapatkan cintatNya menumbuhkan dan menyuburkan cinta di
antara kita.
Sakinah itu datang seiring dengan kesanggupan kita mendahulukan yang harus
daripada yang ingin
Sejauh perjalanan telah tertempuh kami dapati sesungguhnya nikmatMu sangat
besar dan indah lebh dari yang kami kira.
"Rabbi kekalkan kasih sayang diantara kami dan jadikan kami pasangan
dunia akhirat".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar